Belum Terbukti

Pembagian Sembako untuk Keluarga Kurang Mampu dan Rentan Covid-19

03:26 Mar 30 2020 Karawang

Gambaran/Deskripsi Kegiatan
Kami dari Amanda Learning Center, sebuah lembaga pendidikan Anak Berkebutuhan Khusus, mengalokasikan sebagian dana kami untuk membeli sembako bagi orang-orang kurang mampu dan rentan terhadap penyakit menular seperti Covid-19.

Orang-orang yang menerima sumbangan dari kami adalah orang-orang yang kurang mampu di komunitas kami dan tinggal di daerah yang kumuh dan rentan penyakit seperti tukang sampah, tukang sapu, dan lain-lain.

Aksi ini terjadi pada 30 Maret 2020.
Data Tambahan

Kepercayaan: UP DOWN -4

Informasi Aksi lainnya

Pramuka Peduli Kwarcab Karawang Bergabung Bersama Posko Dapur Umum Terpadu penanganan covid 19 kabupaten karawang.

22:00 May 10, 2020

Jl. Surotokunto No.110, Warungbambu, Kec. Karawang Timur, Kabupaten Karawang, Jawa Barat 41371, 0.2 Kms

Pramuka Peduli Kwarcab Karawang Bergabung Bersama Posko Dapur Umum Terpadu penanganan covid 19 kabupaten karawang.

22:00 Apr 28, 2020

Jl. Surotokunto No.110, Warungbambu, Kec. Karawang Timur, Kabupaten Karawang, Jawa Barat 41371, 0.2 Kms

Pramuka Peduli Kwarcab Karawang Bergabung Bersama Posko Dapur Umum Terpadu penanganan covid 19 kabupaten karawang.

22:00 May 01, 2020

Jl. Surotokunto No.110, Warungbambu, Kec. Karawang Timur, Kabupaten Karawang, Jawa Barat 41371, 0.21 Kms

Pramuka Peduli Kwarcab Karawang Bergabung Bersama Posko Dapur Umum Terpadu penanganan covid 19 kabupaten karawang.

10:00 May 07, 2020

Jl. Surotokunto No.110, Warungbambu, Kec. Karawang Timur, Kabupaten Karawang, Jawa Barat 41371, 0.22 Kms