Terbukti

AKSI PRAMULI KWARCAB XI.13 DALAM PENANGGULANGAN COVID-19

11:58 Apr 10 2020 Jln. Lkr. Sel Karanganyar, Lalung, Karanganyar, Karanganyar, Surakarta, Jawa Tengah

AKSI PRAMULI KWARCAB XI.13 DALAM PENANGGULANGAN COVID-19 AKSI PRAMULI KWARCAB XI.13 DALAM PENANGGULANGAN COVID-19
Gambaran/Deskripsi Kegiatan
Aksi Pramuka Peduli (Pramuli) Kwartir Cabang Karanganyar, Surakarta, Jawa Tengah dalam Penanggulangan Covid19, || Kegiatan yang dilakukan adalah touring ke 17 Kecamatan/Kwartir Ranting se-Kabupaten Karanganyar sesuai dengan hasil pendataan yang sudah dilaporkan, kemudian melakukan proses penyemprotan dinsifektan ke lokasi-lokasi yang belum pernah disemprot dengan dinsifektan. || Kegiatan ini dilakukan sesuai dengan SOP, dengan aksi secara efisien dan efektif sesuai jadwal kegiatan yang sudah dipetakan sebelum tim/personil terlatih turun untuk melakukan aksi | Data sementara yang sudah dilakukan penyemprotan sebagi berikut :
1. Colomadu selesai
2. Karangpandan selesai
3. Jatipuro selesai
4. Ngargoyoso selesai
5. Kerjo selesai
6. Mojogedang selesai
7. Tasikmadu selesai
8. Jumapolo selesai
9. Jatiyoso blm 13 titik
10. Jumantono blm 9 titik
11. Matesih blm 3 titik
12. Karangasnyar bln 7 titik
13. Jenawi SD selesai
14. Gondangrejo belum 2 titik
15. Jaten belum lapor
16. Kebakkramat belum lapor
17. Tawangmangu belum lapor

.berikut video sambutan dan aksi pramuka peduli dalam proses penyemprotan dinsifektan :
https://youtu.be/68rK03NoSJk (sambutan ka.kwarcab karanganyar) |
https://youtu.be/9dngu-_5WEQ (Aksi Pramuka Peduli)
Data Tambahan
Jumlah penerima manfaat dalam aksi ini (orang): 5100
Jumlah personel yang terlibat dalam aksi ini (orang): 30
Nama Lembaga/Organisasi: GERAKAN PRAMUKA KWARCAB KARANGANYAR
Nama Narahubung/Penanggungjawab: Admin IT

Kepercayaan: UP DOWN 0

Informasi Aksi lainnya

GERAKAN PRAMUKA KARANGANYAR LAWAN COVID19

14:15 Apr 15, 2020

Jln. Lkr. Sel Karanganyar, Lalung, Karanganyar, Karanganyar, Surakarta, Jawa Tengah, 0.74 Kms

AKSI KECAMATAN TASIKMADU PENANGANAN COVID19

17:08 Apr 15, 2020

Jln. Ahmad Yani, Kecamatan Tasikmadu, Kabupaten Karanganyar, 2.9 Kms

[Dompet Dhuafa] - Penyemprotan Desinfektan di Pondok Pesantren Mahasiswa Arroyan

00:00 Mar 20, 2020

Pondok Pesantren Mahasiswa Arroyan, 10.23 Kms

Giat Penyemprotan desinfektan hari ke-4 TB WIIS Sukoharjo, Jawa Tengah

09:00 Mar 30, 2020

Dekat jl. Wandyo pranoto sukoharjo, 12.79 Kms